SEBASTIAN VETTEL JUARAI FI SINGAPURA 2012 DENGAN FANTASTIS. Balapan F1 Singapura yang penuh drama sampai safety car harus masuk dua kali selama 61 lap, akhirnya dimenangkan oleh Sebastian Vettel. Ini berarti, pebalap Red Bull tersebut mampu mempertahankan kemenangan tahun lalu dan musim ini menjadi yang kedua setelah di Bahrain. Baca juga (FOTO) HEBOH KONSER 'SM TOWN LIVE WORLD TOUR III DI GELORA BUNG KARNO, JAKARTA. Dengan memenangkan seri ke-14, pebalap Jerman itu mendapat tambahan 25 angka menjadi total 165 angka. Peringkatnya pun melejit dari keempat langsung kedua menggeser Hamilton dan Kimi Raikkonen.
Finis kedua di tempati oleh Jenson Button yang tampil cemerlang. Performa mobil yang bagus, ikut menunjang perjuangannya.
Hanya, dengan tambahan 18 angka menjadi total 119 belum bisa mendongkrak posisinya yang tetap berada di urutan keenam klasemen sementara. Sedang pemimpin klasemen sementara Fernando Alonso harus puas finis di urutan ketiga. Hasil yang tidak mengecewakannya dengan kualitas mobil yang kalah cepat dengan McLaren dan Red Bull. Ia tetap teratas dengan total 194 angka
Red Bull kencang
Ketika start, Vettel berhasil menaikkan posisinya satu tingkat menjadi kedua setelah dapat menyalip Pastor Maldonado (Williams). RB8 yang dikemudikannya sangat kencang dan ini terbukti begitu ia usai melakukan pitstop pertama di lap 11, dari urutan kedua melorot ke-12. Dengan menyalip beberapa pebalap di depannya, diikuti barisan depan melakukan pitstop juga, posisinya sudah ke-6 di lap 13.
Vettel baru mengambil alih pimpinan lomba mulai lap 24 dari tangan Lewis Hamilton yang tak dapat melanjutkan lomba. Ia bisa mempertahankan posisinya sampai finis dari tekanan Jenson Button.
Sama seperti Red Bull, mobil MP4-27, baik yang dikendarai Hamilton maupun Button juga kencang. Sudah begitu, kerja tim dan strategi pitstop sangat sempurna. Hanya, nasib sial menimpa Hamilton. Beruntung, ada Button yang menyelamatkan McLaren dari kegagalan naik podium.
Berhentinya Hamilton sedikit melegakan Alonso. Ia pasrah dengan kondisi mobil yang task bisa menyaingi Red Bull dan McLaren. Payahnya performa F2012 tampak lepas dari safety car. Bila Button bisa menjaga jarak dengan Red Bull, Alonso dalam 4 lap saja jaraknya dengan Vettel sudah tertinggal 6 detik lebih.
Jadi, apa yang dihimbaunya sebelum lomba bahwa Ferrari harus berbenah, tak bisa ditawar lagi. Kalau tidak, bukan tidak mungkin, posisi teratas sementara bisa jatuh ke tangan, kalau tidak Vettel, ya Hamilton.
Hamilton berhenti
Pada lap 23, petaka datang menghampiri Hamilton. Usai menggunakan DRS dan akan masuk tikungan, gigi persneling tidak masuk dan begitu ke luar tikungan dirinya langsung menepikan mobilnya.
Tampaknya, ia mengalami gangguan pada girboks. Ketika ke luar dari mobil, ia melirik ke bagian belakang kanan. Hasil ini, membuat ambisinya memperpendek jarak dengan Alonso pupus.
Ketika lomba masuk paruh putaran, safety car masuk lintasan pada lap 33 karena pebalap Narain karthikeyan menabrak dinding pembatas. peluang ini dimanfaatkan oleh Vettel dan Button untuk sama-sama masuk pit ganti ban. Sehingga ketika masuk lintasan tetap di urutan pertama dan kedua.
Nasib apes dialami oleh Maldonado. Ketika SC masuk lintasan, tim memerintahkannya masuk pit untuk ganti ban yang ketiga dengan kompon lunak. Padahal, ia baru beberapa lap sebelumnya sudah masuk pit ganti ban kompon super lunak. Masih dalam formasi dituntun oleh SC, ia kemudian mengarahkan mobil masuk pit.
Begitu safety car masuk di lap 39, para pebalap berusaha mengambil kesempatan untuk memperbaiki posisi dengan menyalip lawan di saat traffic. Tabrakan hebat tak bisa dihindari oleh Schumacher jelang masuk tikungan yang di depannya ada Vergne yang terjepit pebalap Sauber di sebelah dalamnya ketika hendak menikung.
Safety car pun kembali masuk pada lap 40. Situasi ini dimanfaatkan oleh Webber untuk ganti ban dan posisinya melorot 10 besar. Dan SC masuk lap 42, kejadian senggolan ringan terjadi antara Massa dan Ricciardo. Beruntung pebalap Ferrari dapat mengontrol mobilnya sehingga lolos dari melintir.
Dalam 15 lap terakhir, banyak tabrakan ringan terjadi. Terutama pebalap Nico Hulkemberg (Force-India) telah "memakan" sayap depan dua mobil Sauber (Kobayashi dan Perez).
Hasil lomba
1. Vettel Red Bull-Renault 2h00:26.144
2. Button McLaren-Mercedes + 8.959
3. Alonso Ferrari + 15.227
4. Di Resta Force India-Mercedes + 19.063
5. Rosberg Mercedes + 34.759
6. Raikkonen Lotus-Renault + 35.700
7. Grosjean Lotus-Renault + 36.600
8. Massa Ferrari + 42.800
9. Ricciardo Toro Rosso-Ferrari + 45.800
10. Webber Red Bull-Renault + 47.100
11. Perez Sauber-Ferrari + 50.600
12. Glock Marussia-Cosworth + 1 lap
13. Kobayashi Sauber-Ferrari + 1 lap
14. Hulkenberg Force India-Mercedes + 1 lap
15. Pic Marussia-Cosworth + 1 lap (*)
16. Kovalainen Caterham-Renault + 1 lap
17. De la Rosa HRT-Cosworth + 1 lap
18. Senna Williams-Renault + 2 laps
19. Petrov Caterham-Renault + 2 laps
Fastest lap: Hulkenberg, 1:51.033
Pebalap mundur
Vergne Toro Rosso-Ferrari 38
Schumacher Mercedes 38
Maldonado Williams-Renault 36
Karthikeyan HRT-Cosworth 30
Hamilton McLaren-Mercedes 22
Klasemen sementara sampai seri 14
Pebalap Konstruktor
1. Alonso 194 1. Red Bull-Renault 298
2. Vettel 165 2. McLaren-Mercedes 261
3. Raikkonen 149 3. Ferrari 245
4. Hamilton 142 4. Lotus-Renault 231
5. Webber 133 5. Mercedes 136
6. Button 119 6. Sauber-Ferrari 100
7. Rosberg 93 7. Force India-Mercedes 75
8. Grosjean 82 8. Williams-Renault 54
9. Perez 65 9. Toro Rosso-Ferrari 14
10. Massa 51
11. Di Resta 44
12. Schumacher 43
13. Kobayashi 35
14. Hulkenberg 31
15. Maldonado 29
16. Senna 25
17. Vergne 8
18. Ricciardo 6
SEBASTIAN VETTEL JUARAI FI SINGAPURA 2012 DENGAN FANTASTIS, Vettel Tak Takut Bersaing sama Alonso, Vettel Tercepat Pebalap Tampil Tak Maksimal, Hasil Klasmen FI 2012
Hanya, dengan tambahan 18 angka menjadi total 119 belum bisa mendongkrak posisinya yang tetap berada di urutan keenam klasemen sementara. Sedang pemimpin klasemen sementara Fernando Alonso harus puas finis di urutan ketiga. Hasil yang tidak mengecewakannya dengan kualitas mobil yang kalah cepat dengan McLaren dan Red Bull. Ia tetap teratas dengan total 194 angka
Red Bull kencang
Ketika start, Vettel berhasil menaikkan posisinya satu tingkat menjadi kedua setelah dapat menyalip Pastor Maldonado (Williams). RB8 yang dikemudikannya sangat kencang dan ini terbukti begitu ia usai melakukan pitstop pertama di lap 11, dari urutan kedua melorot ke-12. Dengan menyalip beberapa pebalap di depannya, diikuti barisan depan melakukan pitstop juga, posisinya sudah ke-6 di lap 13.
Vettel baru mengambil alih pimpinan lomba mulai lap 24 dari tangan Lewis Hamilton yang tak dapat melanjutkan lomba. Ia bisa mempertahankan posisinya sampai finis dari tekanan Jenson Button.
Sama seperti Red Bull, mobil MP4-27, baik yang dikendarai Hamilton maupun Button juga kencang. Sudah begitu, kerja tim dan strategi pitstop sangat sempurna. Hanya, nasib sial menimpa Hamilton. Beruntung, ada Button yang menyelamatkan McLaren dari kegagalan naik podium.
Berhentinya Hamilton sedikit melegakan Alonso. Ia pasrah dengan kondisi mobil yang task bisa menyaingi Red Bull dan McLaren. Payahnya performa F2012 tampak lepas dari safety car. Bila Button bisa menjaga jarak dengan Red Bull, Alonso dalam 4 lap saja jaraknya dengan Vettel sudah tertinggal 6 detik lebih.
Jadi, apa yang dihimbaunya sebelum lomba bahwa Ferrari harus berbenah, tak bisa ditawar lagi. Kalau tidak, bukan tidak mungkin, posisi teratas sementara bisa jatuh ke tangan, kalau tidak Vettel, ya Hamilton.
Hamilton berhenti
Pada lap 23, petaka datang menghampiri Hamilton. Usai menggunakan DRS dan akan masuk tikungan, gigi persneling tidak masuk dan begitu ke luar tikungan dirinya langsung menepikan mobilnya.
Tampaknya, ia mengalami gangguan pada girboks. Ketika ke luar dari mobil, ia melirik ke bagian belakang kanan. Hasil ini, membuat ambisinya memperpendek jarak dengan Alonso pupus.
Ketika lomba masuk paruh putaran, safety car masuk lintasan pada lap 33 karena pebalap Narain karthikeyan menabrak dinding pembatas. peluang ini dimanfaatkan oleh Vettel dan Button untuk sama-sama masuk pit ganti ban. Sehingga ketika masuk lintasan tetap di urutan pertama dan kedua.
Nasib apes dialami oleh Maldonado. Ketika SC masuk lintasan, tim memerintahkannya masuk pit untuk ganti ban yang ketiga dengan kompon lunak. Padahal, ia baru beberapa lap sebelumnya sudah masuk pit ganti ban kompon super lunak. Masih dalam formasi dituntun oleh SC, ia kemudian mengarahkan mobil masuk pit.
Begitu safety car masuk di lap 39, para pebalap berusaha mengambil kesempatan untuk memperbaiki posisi dengan menyalip lawan di saat traffic. Tabrakan hebat tak bisa dihindari oleh Schumacher jelang masuk tikungan yang di depannya ada Vergne yang terjepit pebalap Sauber di sebelah dalamnya ketika hendak menikung.
Safety car pun kembali masuk pada lap 40. Situasi ini dimanfaatkan oleh Webber untuk ganti ban dan posisinya melorot 10 besar. Dan SC masuk lap 42, kejadian senggolan ringan terjadi antara Massa dan Ricciardo. Beruntung pebalap Ferrari dapat mengontrol mobilnya sehingga lolos dari melintir.
Dalam 15 lap terakhir, banyak tabrakan ringan terjadi. Terutama pebalap Nico Hulkemberg (Force-India) telah "memakan" sayap depan dua mobil Sauber (Kobayashi dan Perez).
Hasil lomba
1. Vettel Red Bull-Renault 2h00:26.144
2. Button McLaren-Mercedes + 8.959
3. Alonso Ferrari + 15.227
4. Di Resta Force India-Mercedes + 19.063
5. Rosberg Mercedes + 34.759
6. Raikkonen Lotus-Renault + 35.700
7. Grosjean Lotus-Renault + 36.600
8. Massa Ferrari + 42.800
9. Ricciardo Toro Rosso-Ferrari + 45.800
10. Webber Red Bull-Renault + 47.100
11. Perez Sauber-Ferrari + 50.600
12. Glock Marussia-Cosworth + 1 lap
13. Kobayashi Sauber-Ferrari + 1 lap
14. Hulkenberg Force India-Mercedes + 1 lap
15. Pic Marussia-Cosworth + 1 lap (*)
16. Kovalainen Caterham-Renault + 1 lap
17. De la Rosa HRT-Cosworth + 1 lap
18. Senna Williams-Renault + 2 laps
19. Petrov Caterham-Renault + 2 laps
Fastest lap: Hulkenberg, 1:51.033
Pebalap mundur
Vergne Toro Rosso-Ferrari 38
Schumacher Mercedes 38
Maldonado Williams-Renault 36
Karthikeyan HRT-Cosworth 30
Hamilton McLaren-Mercedes 22
Klasemen sementara sampai seri 14
Pebalap Konstruktor
1. Alonso 194 1. Red Bull-Renault 298
2. Vettel 165 2. McLaren-Mercedes 261
3. Raikkonen 149 3. Ferrari 245
4. Hamilton 142 4. Lotus-Renault 231
5. Webber 133 5. Mercedes 136
6. Button 119 6. Sauber-Ferrari 100
7. Rosberg 93 7. Force India-Mercedes 75
8. Grosjean 82 8. Williams-Renault 54
9. Perez 65 9. Toro Rosso-Ferrari 14
10. Massa 51
11. Di Resta 44
12. Schumacher 43
13. Kobayashi 35
14. Hulkenberg 31
15. Maldonado 29
16. Senna 25
17. Vergne 8
18. Ricciardo 6
SEBASTIAN VETTEL JUARAI FI SINGAPURA 2012 DENGAN FANTASTIS, Vettel Tak Takut Bersaing sama Alonso, Vettel Tercepat Pebalap Tampil Tak Maksimal, Hasil Klasmen FI 2012
Link Posting: http://bestseoeasy.blogspot.com/2012/09/sebastian-vettel-juarai-fi-singapura.html?m=0
Rating Posting: 100% based on 99999 ratings. 199 user reviews.
Rating Posting: 100% based on 99999 ratings. 199 user reviews.
No comments:
Post a Comment